Tunjukkan Kepedulian, Babinsa Koramil 422-04/Balik Bukit Melaksanakan Takziah Ke Rumah Duka

Journalis,Lampung Barat : Pj.Danramil Kapten Waniran Beserta 4 Orang Anggota koramil 422-04/balik bukit menghadiri takziah salah satu rumah Anggota Kodim 0422/Lampung Barat sertu amrin yang sedang berduka karena salah seorang anggota keluarganya meninggal dunia, Rabu (06-01-2021).

Hal tersebut dilakukan pj.danramil bersama 4 orang anggota sebagai bentuk rasa empati dan juga kepedulian sesama anggota Kodim 0422/Lampung Barat..

Dalam takziahnya, Kapten Waniran selaku Pj.danramil menyampaikan ucapan turut berduka cita dan berbela sungkawa yang sedalam-dalamnya. “Semoga amal ibadah Almarhum semasa hidup dapat diterima oleh Allah SWT,” ujar kapten Waniran.

Hal tersebut saya lakukan karena kita sebagai sesama manusia harus memiliki toleransi dan membantu sesama yang sedang dalam keadaan berduka,” ujarnya

“Hal ini juga bertujuan untuk memeprerat hubungan emosional antara sesama anggota, serta sebagai sarana Babinsa untuk lebih dekat dengan warga masyarakat guna memperkokoh Kemanunggalan TNI dengan Rakyat,” pungkas.

Mat

banner 528x250

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *